NANDAABIZ.com – Kali ini kami berkesempatan mencicipi masakan rasa timur tengah. Restoran alias warung yang menjamu kami bernama Kampung Arab. Kampung Arab ini terletak di bagian utara Yogyakarta.
Tag: jogja
Cemilan Enak Makaroni Ngehe
NANDAABIZ.com – Ngemil merupakan salah satu kegiatan yang mengasyikkan di waktu senggang. Bahkan tidak jarang yang menjadikannya sebuah hobi. Mulai dari camilan sehat, hingga cemilan yang bisa membuat berat badan anda bertambah. Terlepas dari tingkat gizinya, varian rasa dan suara krenyes camilan menimbulkan rasa puas tersendiri. Jika anda termasuk penggemar cemilan, anda perlu mencicipi Makaroni...
Es Krim yang Memanjakan di Tempo Gelato
NANDAABIZ.com – Es krim merupakan jajanan yang sangat dekat dengan anak-anak jaman sekarang. Dahulu waktu saya masih kecil, es krim termasuk makanan yang eksklusif, karenacukup mahal. Bisa beli es puter itu sudah untung. Namun dengan semakin terjangkaunya harga es krim, dan semakin meningkatnya daya beli kita, es krim sangat mudah didapat. Namun jika kalian bosan...
Jalan-jalan ke Pantai Wediombo Gunungkidul
Wayah weekend adalah waktu yang tepat untuk keluarga. Entah itu hanya berkumpul di rumah ataupun meluangkan waktu untuk plesir bersama. Di kesempatan akhir minggu kemarin saya bersama keluarga menyempatkan diri untuk tamasya di pantai. Untungnya saya tinggal di Jogja, salah satu propinsi di Indonesia yang memiliki buanyak pantai. Kami akhirnya memutuskan untuk pergi ke Pantai Wediombo....
Nongkrong Wifi Cepat di Legend Coffee
Semalam, saya dan istri memutuskan untuk makan di luar (lagi). Istri merasa sangat gembira saat saya mengabarinya batal futsal malam itu. Alhasil jadilah istri mencari ide tempat makan yang akan kami kunjungi. Terdapat dua opsi dari istri malam itu, Legend Coffee atau Franckwurst. Hmmm keduanya belum pernah sih, makanya istri langsung terpikir dua tempat tersebut....